Tuesday 12 April 2016

Soal dan Kunci Jawaban (Pembahasan) Soal Try Out Bahasa Indonesia SMP/MTs UN 2016

Soal dan Kunci Jawaban (Pembahasan) Soal Try Out Bahasa Indonesia SMP/MTs UN 2016 - Wah tak terasa ya kalian sudah kelas IX SMP/MTs dan sebentar lagi akan menghadapi UN. Padahal kemarin rasanya kalian baru daftar di SMP/MTs tempat kalian bersekolah. Eh tau-tau sekarang sudah kelas IX aja dan akan meninggalkan sekolah. Ya waktu memang tidak terasa. Apalagi bagi kalian yang memanfaatkan waktu dengan baik. Beruntunglah kalian yang memanfaatkan waktu dari kelas VII sampai kelas IX.

Beberapa hari yang lalu kakak kakak kalian yang SMA/MA telah melaksanakan Ujian Nasional (UN). Pada pelaksanaan UN SMA/MA banyak terdengar berita miring seperti praktik jual beli kunci jawaban. Sebenarnya ini adalah materi pembahasan rutin publik setiap satu tahun sekali dan terus terulang di tahun-tahun selanjutnya. Wkwkwk. 

Kepada kalian yang SMP/MTs saya sarankan jangan mudah terpengaruh dengan kunci jawaban-kunci jawaban yang beredar ketika mendekati hari UN. Apalagi kunci jawaban melalui SMS. Lebih baik percaya pada kemampuan kalian sendiri aja Guys. Daripada kalian sudah mengeluarkan uang yang tidak sedikit untuk mendapatkan kunci jawaban palsu. Sehingga nilai UN kalian akan jeblok juga akibat kunci jawaban palsu.

Kalian mau nilai UN kalian jeblok ? Udah bayar mahal eh kok malah nilai jeblok ? Jangan sampai deh. Maka pada kesempatan ini saya akan membantu kalian untuk mulai mempersiapkan diri dengan sebaik-baiknya dengan memberikan Soal dan Kunci Jawaban (Pembahasan) Soal Try Out Bahasa Indonesia SMP/MTs UN 2016. Dengan rajin mengerjakan soal-soal tentu akan meningkatkan kemampuan kalian dalam Bahasa Indonesia.

Bahasa Indonesia mah cuma tulisannya aja yang panjang-panjang. Tetapi jika kalian sudah mengetahui inti dari soal itu maka sepanjang apapun soalnya kalian sudah dengan cepat mengetahui jawabannya. Oleh karena itu saya pada kesempatan ini memberikan soal Bahasa Indonesia yang disertai dengan kunci jawaban (pembahasan) untuk memudahkan kalian dalam belajar.

Try out adalah salah satu upaya pihak sekolah dalam meningkatkan kesiapan siswa didiknya untuk menghadapi UN. Melalui soal-soal try out pihak sekolah mampu mengukur sejauh mana kemampuan siswa didiknya secara keseluruhan. Itulah mengapa kalian sering melakukan try out. Jadi jangan mengeluh terus dong. Tujuan sekolah itu baik loh.

Bahasa Indonesia adalah pelajaran yang sering mengalami nilai rata-rata terenda saat try out mapun ujian nasional. Mungkin banyak dari mereka menganggap Bahasa Indonesia adalah bahasa sendiri jadi tidak perlu terlalu keras dalam mempelajari Bahasa Indonesia. Tetapi fakta berkata lain, malah soal-soal Bahasa Indonesia mampu membuat rata-rata nilai mereka jeblok. Wkwkwk. 

Semoga dengan adanya Soal dan Kunci Jawaban (Pembahasan) Soal Try Out Bahasa Indonesia SMP/MTs UN 2016 ini kalian bisa meningkatkan nilai kalian sehingga nilai rata-rata kalian bisa naik juga khususnya di bidang Bahasa Indonesia. Dengan latihan yang keras dan konsisten semoga kalian sukses di UN 2016 nanti dan bisa masuk di SMA/MA favorit yang kalian idamkan selama ini. Amin.





0 komentar:

Post a Comment